Berita Kesehatan

Temani anak saat menonton televisi (Foto: cnn)
Simak beberapa hal yang mendukung kecerdasan anak, berikut ini:
Perhatian dan kehangatan keluarga
Kehangatan dan kasih sayang orangtua yang diperlihatkan dengan perhatian membantu menjaga kondisi emosi anak, mendidik anak dengan cara yang keras justru akan berdampak buruk bagi anak nantinya.
Dampingi anak saat bermain
Selain menambah kedekatan dengan anak, mendampingi anak saat bermain bisa membantu anda mengenali minat dan potensi anak.
Temani saat menonton televisi
Temani anak anda saat menonton televisi. Sebagian filmnya justru mengajarkan hal-hal yang kurang baik bagi anak. Berikan juga pemahaman pada anak akan cerita di film, terutama jika menayangkan hal-hal yang baik.
Jawab pertanyaan anak
Setiap menemukan hal baru, anak cenderung bertanya, “apa itu?” atau “apa ini?”. Bantu anak memahami semua hal baru dengan penjelasan yang baik.
Musik lembut meningkatkan kecerdasan anak
Sering mendengar alunan musik yang lembut dapat menambah tingkat kecerdasan, konsetrasi, dan ketenangan emosional anak. (ftr)
0 Response to "10 Pendukung Kecerdasan Anak (2-Habis)"
Post a Comment